Doa Berbuka Puasa Sesuai Sunnah

 Alhamdulillah kita dipertemukan lagi dengan bulan Ramadhan, bulan dimana semua amal ibadah kita dilipatgandakan pahalanya. 

Semua muslim yang tahu hal ini, akan berlomba-lomba untuk beribadah sebanyak-banyaknya. selain ibadah wajib, maka sebaiknya kita melakukan ibadah tambahan seperti dibawah ini.

  1.  shalat sunnah rawatib
  2. shalat sunnah dhuha
  3. shalat sunnah tahajud
  4. shalat sunnah tarawih
  5. membaca alquran
  6. zikir
  7. Infaq
  8. bersilaturahmi
  9. berbakti kepada orang tua

sehingga puasa ramadhan kita bisa gaspol pahalanya. dan hasil akhirnya adalah apa yang kita semua inginkan, yaitu sukses dunia dan akhirat.

kembali soal puasa, hendaklah kita mengikuti sunnah Rasulullah Saw saat berbuka puasa yaitu :
  1. Baca bismillah
  2. Ambil kurma atau air putih untuk berbuka
  3. lalu membaca doa berikut 





Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Doa Berbuka Puasa Sesuai Sunnah"

Posting Komentar

silakan berkomentar. No SARA. jangan memasang link hidup di dalam isi komentar atau akan dihapus.